ANALISIS HUKUM TERHADAP PENGELOLAAN DANA DESA DALAM MENINGKATKAN PENDIDIKAN DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT (Di Desa Habeahaan Kecamatan Sianjur Mulamula Kabupaten Samosir)

  • PERMAI YUDI Universitas Quality
  • IRFANDI SIANTURI Universitas Quality
Keywords: Pengelolaan, Dana Desa, Pendidikan, Kesejahteraan Masyarakat, Desa

Abstract

Peranan Masyarakat di Desa Habeahaan Kecamatan Sianjur Mula-mula Kabupatn Samosir dalam membangun keasadaran hukum masyarakat sangat penting sekali dalam meningkatkan Sumber Daya Manusia melalui Pendidikan, melalui kegiatan penelitian ini meliputi kegiatan penelitian dibidang pengetahuan masyarakat dalam pengunaan dana dalam mensukseskan pendidikan dan melaluiĀ  peningkatan pendidikan maka kesejahteraaan masyarakat akan meningkat. Dampak kegiatan penelitian ini dilaksanakan adalah dengan meningkatnya keasadaran hukum bagi masyarakat desa habeahan, dan tercipta ketertiban serta ke teraturan dalam pergaulan masyarakat di Desa Habeahaan. Luaran dari kegiatan penelitian adalah artikel baik berbentuk Jurnal dalam LoA dan atau telah publish, meningkatnya kesadaran hukum masyarakat dan terbentuknya kelompok bapak-bapak danĀ  ibu-ibu yang peduli pada anak-anak baik laki-laki dan perempuan yang berpendidikan hingga ke perguruan tinggi. Hasil dari kegiatan penelitian ini adalah menjadikan masukan bagi aparatur desa dalam memajukan pendidikan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa. Manfaat penelitian lainnya adalah membangun kesadaran masyarakat untuk hidup tertib, tentram dan damai serta adanya perlindungan hukum khususnya bagi perempuan dan anak baik dibidang pendidikan dan kesejahteraan masyarakat desa habeahaan.

Published
2023-08-25
How to Cite
PERMAI YUDI, & IRFANDI SIANTURI. (2023). ANALISIS HUKUM TERHADAP PENGELOLAAN DANA DESA DALAM MENINGKATKAN PENDIDIKAN DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT (Di Desa Habeahaan Kecamatan Sianjur Mulamula Kabupaten Samosir). JURNAL EKONOMI, SOSIAL & HUMANIORA, 4(12), 27-34. Retrieved from https://jurnalintelektiva.com/index.php/jurnal/article/view/984